Harga Blackberry Torch pun juga relatif stabil ketimbang varian yang lain. Handset ini memiliki user interface yang lumayan bagus hanya kalah pada sisi flexibilitas saja tidak bisa diberi variasi widget. Tapi kita masih diberi tempat untuk mensetting bentuk dan tampilan tema yang dijual secara premium di app world. Buat yang di Indonesia kini provider seluler menjual voucher khusus yang dapat digunakan untuk membeli aplikasi dan tema di appworld secara legal.
Klik Disini >> http://www.eragadget.com/2012/09/02/blackberry-torch
Saat ini banyak penjual Blackberry Torch dalam berbagai kondis mulai dari yang baru tapi murah. Setiap penjual memberikan harga yang berbeda tergantung dari garansi yang mereka gunakan darimana. Garansi yang paling murah adalah dari Berryindo sedangkan yang paling mahal namun bermutu dari TAM. Perbedaan inilah yang membuat harga blackberry cenderung berbeda. Jika ingin lebih terjangkau lagi carilah yang tanpa garansi, jenis ini dimanakan blackberry BM. Itulah sedikit informasi, untuk lebih jelas mengetahui info Blackberry Torch kliklah link yang kami sediakan diatas.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar